1. Berdasarkan titik berat perhatian
Ada tiga bentuk demokrasi jika dilihat dari titik berat perhatiannya yakni:
Demokrasi formal
Adalah demokrasi yang menjunjung tinggi persamaan dalam bidang politik, tidak disertai dengan upaya mengurangi kesenjangan dalam bidang ekonomi.
Demokrasi ini banyak dianut oleh negara-negara liberal.
Demokrasi material
Demokrasi ini menitikberatkan pada upaya menghilangkan perbedaan dalam bidang ekonomi.
Sedangkan persamaan dalam bidang politik kurang diperhatikan bahkan hilang.
Demokrasi ini dianut negara komunis.
Demokrasi gabungan