10 Teknik Dasar Pencak Silat yang Perlu Dikuasai untuk Pemula

12 Juli 2023 15:57 WIB
Ilustrasi teknik dasar Pencak Silat
Ilustrasi teknik dasar Pencak Silat ( )

Jenis teknik ini dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu:

  • Teknik tangkisan satu lengan yang meliputi tangkisan dalam, tangkisan luar, tangkisan atas, dan tangkisan bawah
  • Tangkisan dua lengan yang meliputi meliputi tangkisan dua lengan dengan telapak tangan dan tangkisan dua lengan dengan lengan bawah

Baca Juga: Peraturan dalam Pertandingan Pencak Silat yang Perlu Diketahui

6. Teknik Pukulan

Teknik ini digunakan untuk menyerang lawan dengan pola sebagai berikut ini, yaitu:

  • Teknik pukulan depan, arah lintasannya lurus ke depan dengan posisi kaki di depan sejajar dengan tangan atau posisi kaki di depan dan tidak sejajar dengan tangan
  • Teknik Pukulan Bandul, dilakukan seperti gerakan bandul dengan menggerakan tangan dari arah bawah ke atas, lalu siku ditekuk 90 derajat dengan kaki sejajar atau tidak
  • Teknik Pukulan Tegak, pola ini menyasar area bahu dan sendi yang dilakukan dengan memasang kuda-kuda tengah dan meletakkan kedua tangan di depan dada, mengepalkan jari, dan pukulkan satu tangan dengan tegak
  • Teknik Pukulan Melingkar, arah sasaran dari teknik ini ada di daerah pinggang dan dilakukan dengan gerakan tangan melingkar
  • Teknik Pukulan Samping, pola ini mengarah pada arah samping tubuh menggunakan punggung tangan

7. Teknik Tendangan

Cara menyerang lawan berikutnya dalam Pencak Silat adalah dengan teknik tendangan yang terdiri dari enam pola, yaitu:

  • Tendangan Lurus
  • Tendangan Jejag
  • Tendangan Melingkar
  • Tendangan Sabit
  • Tendangan Belakang
  • Tendangan T

8. Teknik Sikap Berbaring

Selanjutnya, terdapat teknik sikap berbaring yang digunakan pesilat untuk bertahan dari serangan lawan dalam posisi terjatuh.

9. Teknik Kuncian

Seperti namanya, teknik ini digunakan untuk mengunci pergerakan lawan dengan membidik area vital musuh, seperti dagu, pergelangan tangan, dan leher.

10. Teknik Guntingan

Teknik dasar Pencak Silat yang perlu dikuasai oleh pemula terakhir adalah teknik guntingan yang digunakan untuk menjatuhkan dan mengunci lawan.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm