Lalu perhatikan posisi pisau. Posisi pisau yang digunakan yaitu bagian belakang pisau. Mulai bersihkan sisik ikan dari bagian ekor menggunakan pisau tajam secara perlahan.
Arahkan pisau dari bawah atau bagian ekor ke bagian atas hingga sisik bagian bawah ikan tidak tersisa.
Kamu juga bisa membersihkan sisik ikan dengan alat khusus bernama pembersih sisik kan yang banyak dijual di marketplace online.
3. Bersihkan sisik ikan bagian atas
Sisik ikan bagian atas bisa dibersihkan setelah ekor ikan bersih.
Pegang bagian atas ikan dekat sirip, jangan terlalu ditekan agar daging ikan tidak rusak, lalu gerakkan pisau perlahan hingga sisik ikan terlepas.
4. Cuci ikan
Setelah sisik ikan dibersihkan, cuci ikan di bawah air mengalir.
Saat mencucinya, kamu dapat mengetahui apakah masih terdapat sisik ikan atau tidak.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: 12 Manfaat Ikan Nila untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Dapat Mencegah Kanker!