Ciri-ciri Teks Laporan Hasil Observasi, dengan Penjelasannya Lengkap

26 Juli 2023 11:29 WIB
Ilustrasi Ciri-ciri Teks Laporan Hasil Observasi, dengan Penjelasannya Lengkap
Ilustrasi Ciri-ciri Teks Laporan Hasil Observasi, dengan Penjelasannya Lengkap ( Pixabay/Pexels)
  1. Berisi penjelasan dari sudut pandang keilmuan

Teks laporan hasil observasi merupakan teks yang berisi mengenai penjelasan yang menggunakan sudut pandang keilmuan tertentu.

Teks laporan hasil observasi memiliki tugas untuk dapat menyajikan informasi yang telah diperoleh berdasarkan hasil pengamatan yang sesuai dengan fakta yang benar terjadi selama proses pengamatan.

Berbagai macam informasi yang telah dikumpulkan tidak bisa disajikan begitu saja, akan tetapi harus dapat dibuktikan secara ilmiah.

  1. Berisi mengenai pembahasan objek ataupun situasi tertentu

Ciri ketiga dari teks laporan hasil observasi adalah teksnya berisi mengenai pembahasan mengenai suatu objek maupun situasi tertentu yang dibahas secara umum.

Objek yang dijadikan sebagai pengamatan pada teks laporan hasil observasi ada berbagai macam mulai dari manusia, hewan, tumbuhan, ekosistem, sosial, budaya hingga lingkungan.

Baca Juga: Perbedaan Kutipan Langsung dan Tidak Langsung, dengan Contohnya

  1. Memiliki bagian perincian dari suatu objek

Hasil teks laporan hasil observasi memuat mengenai perincian bagian dari suatu objek yang ditulis oleh seseorang.

Perincian bagian yang dimaksudkan dalam teks laporan hasil observasi merupakan wujud klasifikasi serta informasi mengenai ciri-ciri dari suatu objek yang dijadikan pengamatan.

Contohnya ada seorang siswa yang mengamati pertumbuhan dari kecambah.

Maka ciri yang dapat diperoleh dari objek kecambah tersebut adalah memiliki wujud tumbuhan yang termasuk dalam jenis polong-polongan yang hidup di sekitar daerah tropis, memiliki batang yang berbulu, berwarna hijau serta kecoklatan.

  1. Teks laporan hasil observasi harus disusun dengan menggunakan bahasa baku dan jelas

Teks laporan hasil observasi merupakan teks yang disusun oleh seseorang agar dapat menyampaikan suatu informasi pada khalayak umum.

Oleh karena hal tersebutlah, maka teks laporan hasil observasi harus disusun dengan menggunakan bahasa baku serta jelas.

Ketika menulis teks laporan hasil observasi, seorang penulis diharuskan memahami penggunaan bahasa yang benar serta baik, sehingga hasil laporan dapat dipahami dengan jelas oleh khalayak umum.

Selain karena tujuannya, teks laporan hasil observasi adalah karya tulis ilmiah, sehingga para penulisnya pun dituntut untuk menggunakan bahasa baku agar laporan lebih mudah dipahami.

Selain kelima ciri-ciri teks laporan hasil observasi, menurut buku berjudul Mengenal Jenis-jenis Teks (2019), teks laporan hasil observasi memiliki ciri berikut ini:

  • Harus mengandung fakta.
  • Ditulis secara lengkap serta menyeluruh.
  • Teks laporan bersifat objektif.
  • Tidak memasukan aspek-aspek menyimpang, mengandung prasangka ataupun keberpihakan.
  • Disajikan dengan menarik menggunakan bahasa jelas dan logis.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Baca Juga: Nasihat atau Nasehat, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm