Program magang ini penting untuk diikuti guna mengasah kemampuan serta sebagai bekal untuk melamar pekerjaan kelak.
Contoh Target:
Semester 7-8
Di semester akhir para mahasiswa tentunya telah mulai disibukkan dengan skripsi, jurnal sebagai syarat kelulusan, dan lainnya.
Tetap fokus untuk mengerjakan. Rajin bimbingan ke dosen pembimbing. Mahasiswa juga dapat saling bertanya kepada teman atau kakak tingkat yang mengambil topik skripsi yang sama.
Contoh Target:
Menunggu Wisuda
Jika setelah lulus kuliah, Anda ingin bekerja, maka mulailah untuk membuat surat lamaran, CV, portofolio untuk disebar ke berbagai perusahaan yang membuka lowongan.
Selain itu, Anda juga dapat mulai mengikuti kursus, pelatihan, bootcamp untuk mempelajari berbagai keahlian baru yang berguna untuk karier.
Namun, jika Anda ingin melanjutkan studi, masa ini menjadi waktu yang tepat untuk Anda mencari berbagai informasi terkait beasiswa S2.
Nah, itulah contoh life mapping mahasiswa baru yang harus digapai setiap semesternya. Life mapping di atas dapat disesuaikan dengan kondisi atau peraturan yang berlaku di kampus.
Baca Juga: 40 Quotes Mahasiswa Baru (Maba) yang Penuh Motivasi: Cocok Untuk Caption!
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.