3 Resep Sup Super Enak dan Praktis Cocok Jadi Hidangan Musim Hujan

23 Agustus 2023 23:08 WIB
Sup sayur
Sup sayur ( Pixabay)

3. Sup ayam jagung

Bahan:
1 potong fillet dada ayam
2 butir telur kocok
2 buah wortel potong dadu
1 buah jagung manis disisir
1 tangkai daun bawang iris halus

Bumbu:
½ buah bawang bombay cincang
2 siung bawang putih cincang
2-3 sdm tepung maizena larut
gula, garam, merica bubuk, dan kaldu jamur (sesuai selera)

Langkah:
1. Rebus ayam hingga matang dan pisahkan air kaldunya. Suwir-suwir ayamnya.
2. Panaskan minyak. Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum.
3. Tuang kuah kaldu ayam ke dalam tumisan. Diamkan sampai mendidih.
4. Setelah mendidih, masukkan ayam suwir, wortel, dan jagung. Aduk rata.
5, Masukkan kaldu jamur, garam 1/2 sdm, merica, dan gula 1 sdt.
6. Setelah empuk, tuang kocokan telur. Aduk kembali.
7. Tuang tepung maizena yang dilarutkan sedikit demi sedikit. Terakhir, taburi daun bawang.
8. Sup ayam jagung siap disajikan.

Baca Juga: Resep Jongkong Kelapa Muda yang Nikmat dan Menggugah Selera

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

SumberYoutube
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm