Pembentukan dataran rendah dapat terjadi akibat adanya proses sedimentasi sungai.
Jadi, pada dataran rendah, banyak terdapat sungai dan umumnya memiliki tanah yang subur.
Beberapa ciri khas dari dataran rendah yakni:
Baca Juga: Contoh Prinsip Kronologi dalam Ilmu Geografi
Dikutip dari buku Arif Cerdas untuk Sekolah Dasar Kelas 4 oleh Christiana Umi (2019), dataran rendah dapat digunakan untuk beragam kepentingan manusia.
Contohnya sebagai perkebunan seperti kelapa, tebu, pisang, dan palawija; pertanian seperti padi dan jagung; peternakan seperti ayam dan sapi; serta pemukiman warga dan pabrik-pabrik industri.
Demikian tadi contoh dataran rendah di Indonesia beserta ciri dan pemanfaatannya. Semoga bermanfaat!
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News