8 Manfaat Berhenti Merokok untuk Kesehatan, Ayo Berhenti Sekarang!

24 Oktober 2023 15:30 WIB
ilustrasi berhenti merokok, Manfaat Berhenti Merokok untuk Kesehatan
ilustrasi berhenti merokok, Manfaat Berhenti Merokok untuk Kesehatan ( Freepik)

Baca Juga: 12 Manfaat Susu Kedelai untuk Kesehatan Tubuh, Cocok untuk Diet!

4. Manfaat dalam 5 Hari Sejak Berhenti Merokok

Dalam 5 hari sejak tidak merokok lagi, metabolit nikotin dalam tubuh akan mulai menghilang.

Tak hanya itu, fungsi pengecap dan pembau jauh lebih baik.

Sistem kardiovaskular juga terus mengalami peningkatan yang baik.

5. Manfaat dalam 2-6 Minggu Sejak Berhenti Merokok

Manfaat berhenti merokok selanjutnya yaitu terjadi pada rentang waktu 2-6 minggu setelah berhenti.

Terjadi pengurangan risiko infeksi pada luka setelah pembedahan.

Terjadi pula perbaikan fungsi silia saluran nafas dan fungsi paruh.

Nafas yang pendek dan batuk-batuk pun akan mulai berkurang jika berhenti merokok.

6. Manfaat dalam 1 Tahun Sejak Berhenti Merokok

Setahun setelah berhenti merokok, terjadi penurunan risiko jantung koroner hampir setengahnya jika dibanding perokok yang masih aktif.

7. Manfaat dalam 5 Tahun Sejak Berhenti Merokok

Pasca 5 tahun berhenti merokok, terjadi penurunan risiko stroke.

Penurunan risiko ini sama seperti orang yang tak pernah merokok seumur hidupnya.

8. Manfaat dalam 10 Tahun Sejak Berhenti Merokok

Setelah 10 tahun berhenti merokok, terjadi penurunan angka penyebab mortalitas dan risiko penyakit jantung koroner.

Penurunan risiko ini sama seperti orang yang tak pernah merokok seumur hidupnya.

Itulah beberapa manfaat berhenti merokok untuk kesehatan sebagai motivasi agar segera menghentikan kebiasaan buruk tersebut. Ayo sehat!

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm