Hal ini dilakukan agar masyarakat yang buang sampah sembarangan bisa mendapat efek jera.
Diketahui, kegiatan Ngobras ini mengusung tema Refleksi Akhir Tahun Pemerintah Kota Banjarmasin.
Pada sesi pertama yakni kegiatan survei langsung oleh komunitas dan masyarakat yang hadir.
Survei ini merupakan survei terkait sudut kota yang jadi favorit untuk healing. Total ada 453 responden yang berhadir.
Hasilnya tempat unggulan untuk healing atau masyarakat berrekeasi yakni Siring Menara Pandang, Kota Lama, Kampung Ketupat, Taman Kamboja, Kampung Sasirangan, Jembatan Bromo. Tempat favorit di Banjarmasin.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News