Bumbu Halus:
10 butir bawang merah
5 siung bawang putih
5 buah cabai merah keriting
5 buah cabai merah besar
5 butir kemiri, sangrai
3 cm jahe
2 cm kunyit, bakar
1/4 sendok teh merica bubuk
Cara Membuat Ayam Bakar Padang:
Baca Juga: Resep Ikan Masak Serai, Sajian Spesial di Akhir Pekan untuk Keluarga
2. Resep Bumbu Ayam Bakar Semur
Durasi: 60 Menit
Sajian: 8 porsi
Bahan:
1 ekor ayam, dibelah 2 bagian tidak putus
6 butir bawang merah, iris tipis
3 butir cengkeh
3 cm kayumanis
3 lembar daun salam
1 buah tomat, potong-potong
600 ml air
6 sendok makan kecap manis
2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu halus:
6 siung bawang putih
2 cm jahe
6 butir kemiri, sangrai
1/2 sendok teh jintan
1/2 sendok teh ketumbar
Bahan pelengkap:
200 gram wortel, dipotong 1x5 cm, direbus
200 gram buncis, dipotong 5 cm, direbus
300 gram kentang baby, direbus, direbus
Cara Membuat Ayam Bakar Semur:
Baca Juga: Resep Pangsit Goreng Udang Keju, Camilan Praktis untuk Tahun Baru
3. Resep Bumbu Ayam Bakar Taliwang
Waktu: 60 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
1 ekor ayam pejantan, dibelah dua tidak putus
2 buah jeruk limau, diambil airnya
1 sendok teh garam
300 ml santan dari 1/2 butir kelapa
1/2 sendok teh garam
2 sendok teh gula merah sisir
3 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
8 buah cabai merah besar, dibakar
8 buah cabai merah keriting, dibakar
5 butir kemiri, disangrai
1 1/2 sendok teh terasi sangrai
12 buah bawang merah
6 siung bawang putih
Cara Membuat Ayam Bakar Taliwang: