300 gram pepaya muda yang sudah diparut
1 sdm minyak goreng
½ sdt garam
½ sdt gula
Penyedap rasa secukupnya
1 genggam udang ragu yang sudah dicuci bersih
3 siung bawang putih
50 ml air
Cara Membuat Isian Pempek Pistel
1. Tumis bawang putih dan udang hingga harum.
2. Masukkan pepaya muda parut, aduk hingga tercampur rata.
3. Tambahkan garam, gula, dan penyedap rasa sesuai selera.
4. Masukkan air, kemudian masak hingga isian mengering.
5. Cara Membuat Adonan Ikan untuk Pempek Pistel
6. Campurkan ikan giling dengan air, lalu aduk hingga merata.
7. Masukkan garam, gula, dan penyedap rasa, aduk rata.
8. Tambahkan sagu dan tepung terigu, lalu uleni hingga adonan kalis.
9. Cara Membuat Adonan Dos untuk Pempek Pistel
10. Campur tepung terigu dengan garam dan penyedap rasa.
11. Tuangkan air panas sambil diaduk hingga tercampur rata, kemudian diamkan hingga dingin.
12. Setelah dingin, tambahkan sagu sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga adonan tercampur rata.
13. Bentuk adonan menjadi bulat, pipihkan, lalu isi dengan isian pepaya muda yang sudah dibuat.
14. Lipat seperti pastel, kemudian rebus hingga matang. Untuk variasi, pempek pistel juga bisa digoreng hingga berwarna kuning keemasan, lalu sajikan bersama cuko atau pelengkap lainnya.
Demikian paparan mengenai resep pempek pistel khas Palembang sebagaimana di atas.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News
Baca Juga: Resep Membuat Seblak Pedes Gurih, Bumbu Rempahnya Berasa Banget