Jika kamu sedang merasakan flu atau pilek, coba bakar daun salam di dalam rumah.
Aromaterapi dari daun salam yang dibakar bisa mengatasi masalah pernapasan hingga membunuh bakteri.
Efek relaksasi pikiran juga dapat mengurangi peradangan pada saluran pernapasan.
Jika dirutinkan, flu, pilek atau masalah pernapasan lain bisa sembuh dengan cara sederhana ini.
3. Meningkatkan Kesehatan Jantung
Daun salam yang dibakar juga dapat meningkatkan kesehatan jantung.
Hal ini karena kandungan asam kafeat yang ada di daun salam.
Kandungan antioksidannya juga ampuh membantu melawan peradangan.
Artikel ini telah tayang di Grid Hits dengan judul: