1. Tahan napas beberapa detik
Cara mengatasi cegukan saat puasa yang mungkin sudah banyak dicoba adalah menahan napas.
Adapun tekniknya sebagai berikut:
2. Mengalihkan fokus
Cara yang cukup efektif lainnya untuk menghilangkan cegukan tanpa minum adalah dengan mengalihkan fokus ke hal-hal lain yang menyenangkan.
Pada hakikatnya cegukan akan hilang dengan sendirinya seiring waktu.
Jadi cara ini pun bisa cukup efektif.
3. Bernapas dalam Kantong Kertas
Ketika terjadi cegukan saat puasa, Anda juga bisa mencoba bernapas dengan menggunakan kantong kertas kosong yang cukup tebal, seperti paper bag.
Caranya pun cukup mudah, yakni: