Resep Sate Kulit Ayam, Gurih Banget dan Bikin Selera Makan Nambah!

9 Juli 2023 07:15 WIB
Hasil resep Sate Kulit Ayam
Hasil resep Sate Kulit Ayam ( )

Bumbu Saus

1. 3 buah cabai merah

2. 2 buah cabai rawit

3. 50 gr gula merah

4. 100 gr kacang tanah, goreng

5. 1 lembar daun jeruk purut

6. 1 siung bawang putih

7. 1 cm kencur

8. 1/2 sdt terasi

9. 1/4 sdm garam

10.  Air secukupnya

Baca Juga: Resep Capucino Jelly yang Segar, Minumat Nikmat Pelepas Dahaga

Cara Membuat Sate Kulit Ayam

1. Siapkan wadah besar dan masukkan kulit ayam yang sudah dicuci ke dalamnya. Tambahkan seluruh bumbu perendam dan minyak goreng secukupnya. Rendam selama 10-20 menit

2. Jika sudah, saring air rendaman dan tiriskan sebentar

3. Ambil tusuk sate. Lalu, tusuk potongan kulit ayam secukupnya dalam satu tusuk sate. Lakukan sampai seluruh bahan habis

4. Bakar sate kulit ayam menggunakan pembakaran sampai tingkat kematangan yang diinginkan. Angkat dan pindahkan ke piring saji

5. Saus: Haluskan semua bahan dan tambahkan air. Lalu, rebus seluruh bahan sembari diaduk dan berubah tekstur menjadi kental

6. Hidangkan sate kulit ayam dengan saus selagi hangat untuk menu makan keluarga yang spesial!

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm