Tapi tidak menutup kemungkinan panic attact akan terjadi secara berulang dan terus menerus terjadi pada jangka waktu yang lebih lama.
Gejala-gejala yang menyertai serangan panik bisa sangat bervariasi, tetapi umumnya termasuk,
Baca Juga: Apa Itu Bakteri Mycoplasma Pneumoniae: Penularan dan Gejala
Berkeringat secara berlebihan
Gelisah atau pikiran yang tidak masuk akal
Takut yang berlebihan
Mulut kering
Ketegangan otot
Gemetar atau menggigil